logo Kompas.id
Politik & HukumMoeldoko Sebut Pemimpin Harus ...
Iklan

Moeldoko Sebut Pemimpin Harus Kuasai Kepemimpinan Digital

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko menuturkan, ke depan pemimpin harus menguasai kepemimpinan digital. Hal ini seiring percepatan transformasi digital dan pertumbuhan ekonomi digital Indonesia.

Oleh
CYPRIANUS ANTO SAPTOWALYONO
· 2 menit baca
Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko saat menyampaikan <i>wisdom speech</i> pada acara Indonesia Best 50 CEO Awards yang digelar media <i>The Iconomics</i>, di Auditorium Lembaga Penyiaran Publik Radio Republik Indonesia, Jakarta, Kamis (6/4/2023).
KANTOR STAF PRESIDEN

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko saat menyampaikan wisdom speech pada acara Indonesia Best 50 CEO Awards yang digelar media The Iconomics, di Auditorium Lembaga Penyiaran Publik Radio Republik Indonesia, Jakarta, Kamis (6/4/2023).

JAKARTA, KOMPAS – Paradigma terkait fenomena penyusutan globalisasi dan bangkitnya digitalisasi dinilai akan berpengaruh terhadap perkembangan perekonomian nasional ke depan. Hal ini ditandai dengan disrupsi, pergeseran pasar, perubahan perilaku konsumen, dan persaingan bisnis yang semakin ketat.

Percepatan transformasi digital pun terjadi di seluruh Indonesia. Pemerintah memperkirakan ekonomi digital Indonesia berpotensi tumbuh hingga delapan kali lipat, yakni dari sekitar Rp 632 triliun pada tahun 2020 menjadi Rp 4.531 triliun tahun 2030.

Editor:
MADINA NUSRAT
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000