logo Kompas.id
NusantaraMahfud MD: Saya Sudah Kantongi...
Iklan

Mahfud MD: Saya Sudah Kantongi Daftar Jaringan Perdagangan Orang di Batam

Menkopolhukam Mahfud MD menyatakan sudah mengantongi daftar sejumlah jaringan perdagangan orang yang beroperasi di Batam. Ia menyebut, kejahatan itu melibatkan oknum di kantor pemerintah dan swasta.

Oleh
PANDU WIYOGA
· 3 menit baca
Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD (ketiga dari kiri) bertemu dengan aktivis pembela perdagangan orang, RD Chrisanctus Paschalis Saturnus (kedua dari kiri), di Shelter Komisi Keadilan, Perdamaian, dan Pastoral Migran-Perantau di Batam, Kepulauan Riau, Rabu (5/4/2023).
KOMPAS/PANDU WIYOGA

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD (ketiga dari kiri) bertemu dengan aktivis pembela perdagangan orang, RD Chrisanctus Paschalis Saturnus (kedua dari kiri), di Shelter Komisi Keadilan, Perdamaian, dan Pastoral Migran-Perantau di Batam, Kepulauan Riau, Rabu (5/4/2023).

BATAM, KOMPAS — Pemerintah mengaku telah mengantongi daftar sejumlah jaringan perdagangan orang yang menggurita di Batam, Kepulauan Riau. Anggota jaringan disebut menyebar di kantor pemerintah dan swasta.

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD, di Batam, Rabu (5/4/2023), menyatakan, tindak pidana perdagangan orang amat keji bagi kemanusiaan. Ia memastikan pemerintah serius memberantas kejahatan tersebut.

Editor:
AUFRIDA WISMI WARASTRI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000