logo Kompas.id
EkonomiRestrukturisasi Tetap Opsi...
Iklan

Restrukturisasi Tetap Opsi Utama Penyelamatan Garuda Indonesia

Restrukturisasi utang tetap menjadi opsi utama penyelamatan Garuda Indonesia. Upaya itu perlu diimbangi dengan menumbuhkan permintaan pasar industri penerbangan, bukan malah membuat kebijakan dan isu kontradiktif.

Oleh
hendriyo widi
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/BRwbJTlKjlijAAnsw9D1fE1fGJ8=/1024x625/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2Fd2e64494-684a-4eab-887b-41a7a8a92303_jpg.jpg
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Penumpang memasuki pesawat udara Boeing 737-800 milik maskapai Garuda Indonesia di Bandar Udara Rendani, Manokwari, Papua Barat, Kamis (22/4/2021). Untuk meningkatkan layanan penerbangan di Bandara Rendani, sejumlah rencana pengembangan bandara telah disiapkan, termasuk perpanjangan landasan pacu. Pengembangan bandara dibutuhkan dalam memperlancar aksebilitas transportasi udara di wilayah Papua Barat.

JAKARTA, KOMPAS — Restrukturisasi utang tetap menjadi prioritas utama penyelamatan PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. Suntikan penyertaan modal negara dan isu pengalihan maskapai Garuda Indonesia ke PT Pelita Air Service jika opsi utama kandas bukan menjadi pilihan pemerintah saat ini.

Staf Khusus Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Arya Sinulingga, Senin (25/10/2021), mengatakan, Garuda Indonesia sedang dalam proses negosiasi dengan para lessor (perusahaan sewa guna usaha). Jika negosiasi ini berhasil, Garuda pasti tetap akan jalan.

Editor:
Nur Hidayati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000