logo Kompas.id
OpiniKebocoran Data Menjadi Biasa
Iklan

Kebocoran Data Menjadi Biasa

Desakan DPR sangatlah wajar. Publik masih dibingungkan dengan berbagai kasus kebocoran data.

Oleh
Redaksi
· 2 menit baca

Kabar kasus kebocoran data dari berbagai perusahaan dan organisasi kerap muncul di media. Akan tetapi, publik jarang mendapat kabar kelanjutan dan penanganannya. Fenomena ini dipertanyakan di tengah penggunaan teknologi digital yang masif.

Tangkapan layar sampel data pribadi yang diperjualbelikan.
NORBERTUS ARYA DWIANGGA MARTIAR

Tangkapan layar sampel data pribadi yang diperjualbelikan.

Dewan Perwakilan Rakyat mendesak pemerintah agar menindaklanjuti secara tuntas kasus dugaan kebocoran data pribadi sampai ke ranah hukum. Pasalnya, peristiwa dugaan kebocoran data dinilai tidak ada kejelasan penanganan dan penegakan hukum. Akibatnya, masyarakat tidak mengetahui sejauh mana data pribadinya masih aman terlindungi atau tidak.

Editor:
ANDREAS MARYOTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000