logo Kompas.id
OpiniMudik dan Godaan Kota 15 Menit...
Iklan

Mudik dan Godaan Kota 15 Menit di Kampung Halaman

Tak perlu jauh-jauh ke Paris, Kota 15 Menit ternyata ada di banyak kota di Indonesia.

Oleh
NELI TRIANA
· 4 menit baca
Neli Triana
SALOMO

Neli Triana

Jauh sebelum Anne Hidalgo mencetuskan Kota 15 Menit, sejatinya komposisi kota selalu berupa pusat kegiatan ekonomi dan hunian berikut berbagai fasilitas pendukung di dalamnya. Semua serba dekat, mudah dijangkau dengan berjalan kaki.

Pada 2020, pandemi Covid-19 membuat aktivitas publik di seluruh dunia nyaris terhenti total. Semua pemerintahan berfokus pada layanan kesehatan dan mengerem laju penularan Covid-19. Namun, Wali Kota Anne berbeda. Selain menangani pagebluk, ia tancap gas meningkatkan pembangunan angkutan umum, jalur sepeda, juga trotoar di kotanya, Paris, di Perancis.

Editor:
GESIT ARIYANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000