logo Kompas.id
NusantaraPemprov Gorontalo Minta DPRD...
Iklan

Pemprov Gorontalo Minta DPRD Segera Usulkan Pemberhentian Rusli-Idris

Pemprov Gorontalo meminta DPRD segera mengusulkan pemberhentian pasangan Gubernur Rusli Habibie dan Wakil Gubernur Idris Rahim yang masa jabatannya tersisa satu bulan. Penjabat sementara segera ditunjuk.

Oleh
KRISTIAN OKA PRASETYADI
· 3 menit baca
Gubernur Gorontalo Rusli Habibie (kiri) bersama pemilik Hotel Horison Nayumi Gorontalo, Rusdi Basalamah, saat peresmian Horison Nayumi Gorontalo, Gorontalo, Jumat (23/8/2019).
KOMPAS/HAMZIRWAN

Gubernur Gorontalo Rusli Habibie (kiri) bersama pemilik Hotel Horison Nayumi Gorontalo, Rusdi Basalamah, saat peresmian Horison Nayumi Gorontalo, Gorontalo, Jumat (23/8/2019).

MANADO, KOMPAS — Pemerintah Provinsi Gorontalo meminta DPRD untuk segera mengusulkan pemberhentian pasangan Gubernur Rusli Habibie dan Wakil Gubernur Idris Rahim yang masa jabatannya tersisa satu bulan. Penjabat sementara gubernur nantinya diharapkan bisa merampungkan program yang belum terselesaikan.

Dalam keterangan tertulis yang diterima Kompas, Minggu (10/4/2022), Sekretaris Daerah Provinsi Gorontalo Darda Daraba mengatakan, masa jabatan Rusli-Idris akan berakhir pada 12 Mei 2022. Karena itu, ia meminta DPRD Provinsi Gorontalo untuk menyampaikan usulan pemberhentian keduanya kepada pemerintah pusat.

Editor:
MOHAMAD FINAL DAENG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000