logo Kompas.id
Di Balik BeritaMelihat Pesawat Tempur Rafale ...
Iklan

Melihat Pesawat Tempur Rafale di Pabriknya

Saat berada di pabrik Dassault Aviation di Bordeaux-Merignac, saya melewati hanggar perakitan Rafale. Pesawat-pesawat tempur baru berjajar rapi. Sayang, saya tak bisa memotretnya. ”Kalau memotret, Anda bisa dipenjara.”

Oleh
WISNU AJI DEWABRATA
· 6 menit baca
Pesawat tempur Rafale produksi Dassault Aviation dipamerkan dalam pameran kedirgantaraan Paris Air Show di Le Bourget, Paris, Perancis, 22 Juni 2017. Pemerintah RI pada 2022 membeli 42 pesawat Rafale.
Kompas/Wisnu Aji Dewabrata

Pesawat tempur Rafale produksi Dassault Aviation dipamerkan dalam pameran kedirgantaraan Paris Air Show di Le Bourget, Paris, Perancis, 22 Juni 2017. Pemerintah RI pada 2022 membeli 42 pesawat Rafale.

Pembelian 42 pesawat tempur Rafale produksi Dassault Aviation, Perancis, oleh Pemerintah RI menjadi berita utama harian Kompas edisi Jumat (11/2/2022). Situs Dassault Aviation juga menampilkan berita pembelian Rafale itu di halaman muka.

Saya jadi teringat dengan pengalaman tahun 2017. Saat itu saya ditugaskan meliput pameran kedirgantaraan terbesar, Paris Air Show 2017, sekaligus mengunjungi pabrik Dassault Aviation.

Editor:
SRI REJEKI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000