logo Kompas.id
Kajian DataKesadaran Mencegah Gangguan...
Iklan

Kesadaran Mencegah Gangguan Kesehatan Meningkat Selama Pandemi

Kesadaran akan kesehatan meningkat di era pandemi. Anggaran untuk menjaga kesehatan menjadi kebutuhan sebagai salah satu bentuk kesadaran tersebut.

Oleh
MB Dewi Pancawati
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/sfVR3KIsiD-9H2JZfuFndI9W6fY=/1024x576/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2021%2F11%2F24%2F0c1800a3-ecb5-4a14-b407-9b06adc635e1_jpg.jpg

Tren meningkatnya pengeluaran untuk upaya pencegahan/preventif dalam tiga tahun terakhir menunjukkan pula meningkatnya kesadaran masyarakat untuk mencegah terjadinya gangguan kesehatan.

Pemeliharaan kesehatan untuk menjaga imunitas mengambil porsi terbesar dibanding jenis pengeluaran lainnya. Dampaknya keluhan kesehatan dan angka kesakitan pun mengalami penurunan.

Editor:
YOHAN WAHYU IRIANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000