logo Kompas.id
RisetJutaan Ton Bahan Pangan...
Iklan

Jutaan Ton Bahan Pangan Terbuang di Indonesia

Terdapat 48 juta ton makanan terbuang setiap tahunnya di Indonesia. Apabila seluruh makanan tersebut tidak dibuang, ada 61 juta orang yang dapat diberi makan layak.

Oleh
Yoesep Budianto
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/otGjs00SPyvNx1uMfWJkVxSay2c=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F03%2F76681673_1552756062.jpg
KOMPAS/LASTI KURNIA

Makanan berlebih dari sebuah acara pesta pernikahan dikumpulkan oleh kru dapur Hotel Ritz-Carlton untuk disumbangkan kepada Food Cycle Indonesia di Jakarta, 9 Maret 2019.

Pola konsumsi masyarakat Indonesia masih menyisakan banyak sampah makanan, khususnya sayur-sayuran. Dibutuhkan perubahan paradigma pengelolaan makanan, mulai dari tahapan produksi hingga konsumsi, terlebih masih ada permasalahan kurang gizi yang mengancam kualitas hidup masyarakat.

Kualitas dan kuantitas konsumsi pangan setiap individu memiliki pola yang beragam. Dalam lingkup pola konsumsi, keberagaman jenis dan jumlah pangan menentukan banyaknya energi yang masuk dan jumlah sampah yang dihasilkan.

Editor:
yogaprasetyo
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000