logo Kompas.id
Politik & HukumPenganggur 7,9 Juta Jiwa, BLK ...
Iklan

Penganggur 7,9 Juta Jiwa, BLK Komunitas Jadi Tulang Punggung Cetak Pekerja

Sejak 2017 hingga 2023, telah terbangun 4.282 BLK komunitas di Indonesia yang berbasis komunitas setempat.

Oleh
MAWAR KUSUMA WULAN
· 3 menit baca
Wakil Presiden Ma'ruf Amin meresmikan 525 BLK Komunitas Program Bantuan Pembangunan 2023 dan membuka Festival Kemandirian BLK Komunitas 2024, di Pondok Pesantren Daarul Archam, Desa Tanjakan Rajeg, Kabupaten Tangerang, Banten, Kamis (7/3/2024).
KOMPAS/MAWAR KUSUMA WULAN

Wakil Presiden Ma'ruf Amin meresmikan 525 BLK Komunitas Program Bantuan Pembangunan 2023 dan membuka Festival Kemandirian BLK Komunitas 2024, di Pondok Pesantren Daarul Archam, Desa Tanjakan Rajeg, Kabupaten Tangerang, Banten, Kamis (7/3/2024).

TANGERANG, KOMPAS - Wakil Presiden Ma’ruf Amin menyebutkan, tantangan untuk mengurangi penganggur tidak ringan. Merujuk pada data Badan Pusat Statistik, jumlah penganggur di Indonesia pada tahun 2023 masih cukup besar, yaitu 7,9 juta jiwa dari 146 juta angkatan kerja.

Terkait hal tersebut, menurut Wapres Amin, sinergisitas antara pemerintah dan masyarakat melalui pembangunan balai latihan kerja (BLK) komunitas diharapkan dapat menjadi tulang punggung dalam mencetak pekerja.

Editor:
CYPRIANUS ANTO SAPTOWALYONO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000