logo Kompas.id
Politik & HukumSurvei Indikator:...
Iklan

Survei Indikator: Elektabilitas Erick Thohir Tinggalkan Kamil dan Sandiaga

Pada survei periode 30 April-5 Mei, Erick Thohir masih berada di peringkat ketiga cawapres pilihan publik dengan elektabilitas 15,3 persen, di bawah Sandiaga Uno dan Ridwan Kamil.

Oleh
KURNIA YUNITA RAHAYU
· 5 menit baca
Foto sederet tokoh potensial cawapres yang kerap muncul namanya di survei.
KOMPAS

Foto sederet tokoh potensial cawapres yang kerap muncul namanya di survei.

JAKARTA, KOMPAS — Peta elektabilitas figur potensial calon wakil presiden pilihan publik mulai berubah. Tingkat elektabilitas Menteri Badan Usaha Milik Negara Erick Thohir merangkak naik, dan meninggalkan tokoh potensial lain yang selama ini unggul, yakni Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno, Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, dan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono. Perubahan ini tidak terlepas dari kuatnya dukungan milenial dan generasi Z.

Perubahan peta elektoral calon wakil presiden (cawapres) pilihan publik salah satunya terekam dalam survei Indikator Politik Indonesia periode 20-24 Juni 2023. Dalam survei yang dilakukan terhadap 1.220 responden yang diwawancarai secara tatap muka ini, tingkat elektabilitas Erick Thohir dalam simulasi semiterbuka terhadap 22 tokoh mencapai 18,5 persen.

Editor:
ANTONIUS PONCO ANGGORO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000