logo Kompas.id
Politik & HukumMerayakan Lebaran Melintasi...
Iklan

Merayakan Lebaran Melintasi Pandemi di Era Jokowi

Dibandingkan masa-masa kepresidenan sebelumnya, ada kekhususan terkait perayaan Lebaran di era pemerintahan Presiden Jokowi. Ragam langgam terasa saat Lebaran dirayakan sebelum, di tengah, dan saat pandemi mereda.

Oleh
CYPRIANUS ANTO SAPTOWALYONO, NINA SUSILO
· 7 menit baca
Presiden Joko Widodo bersama Ibu Iriana Joko Widodo saat mengucapkan selamat Idul Fitri dengan Wapres Ma'ruf Amin dan Ibu Wury Ma'ruf Amin, di Gedung Agung, Istana Kepresidenan Yogyakarta, Senin (2/5/2022).
DOKUMEN BPMI SEKRETARIAT PRESIDEN

Presiden Joko Widodo bersama Ibu Iriana Joko Widodo saat mengucapkan selamat Idul Fitri dengan Wapres Ma'ruf Amin dan Ibu Wury Ma'ruf Amin, di Gedung Agung, Istana Kepresidenan Yogyakarta, Senin (2/5/2022).

Sebelum pandemi Covid-19, Presiden Joko Widodo memiliki kebiasaan merayakan Idul Fitri di daerah. Tahun 2015, dia menunaikan shalat Idul Fitri di Masjid Raya Baiturrahman, Banda Aceh, Provinsi Aceh bersama Nyonya Iriana, Gibran Rakabumingraka, dan Kahiyang Ayu.

Tahun berikutnya, Padang Sumatera Barat menjadi pilihan Kepala Negara untuk merayakan Idul Fitri. Baru setelah menunaikan shalat Idul Fitri dan bersilaturahmi dengan warga, Presiden dan keluarganya pulang ke Surakarta, Jawa Tengah.

Editor:
SUHARTONO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000