logo Kompas.id
NusantaraKantor KPU Yahukimo Terbakar, ...
Iklan

Kantor KPU Yahukimo Terbakar, Sinyal Ancaman Jelang Pemilu 2024

Enam bulan menjelang Pemilu 2024, Kantor KPU Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan, mengalami kebakaran. Polisi masih menyelidiki penyebab kebakaran tersebut.

Oleh
FABIO MARIA LOPES COSTA
· 3 menit baca
Tampak puing-puing bangunan Kantor Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan, yang terbakar pada Minggu (6/8/2023). Kepolisian Resor Yahukimo masih menyelidiki penyebab peristiwa ini.
HUMAS POLDA PAPUA

Tampak puing-puing bangunan Kantor Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan, yang terbakar pada Minggu (6/8/2023). Kepolisian Resor Yahukimo masih menyelidiki penyebab peristiwa ini.

JAYAPURA, KOMPAS — Kantor Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan, terbakar pada Minggu (6/8/2023) dini hari. Menjelang Pemilu 2024, Kabupaten Yahukimo termasuk 12 daerah rawan gangguan keamanan berdasarkan pemetaan Kepolisian Daerah Papua.

Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Yahukimo, Penas Pahabol, saat dihubungi dari Jayapura, Papua, mengatakan, kantor tersebut terbakar pada Minggu sekitar pukul 01.00 WIT.

Editor:
HARIS FIRDAUS
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000