logo Kompas.id
Nusantara24 Warga Satu Dusun di Bantul ...
Iklan

24 Warga Satu Dusun di Bantul Positif Covid-19

Penularan Covid-19 di permukiman terus terjadi di Daerah Istimewa Yogyakarta. Di Dusun Kutu, Desa Sumbermulyo, Kecamatan Bambanglipuro, Bantul, terdapat 23 warga positif Covid-19.

Oleh
HARIS FIRDAUS
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/OXfMpcdh2HUWvuZzKgB0TWt23sQ=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F04%2Fdb921001-8cf7-4715-b848-c8d0f1b9099c_jpg.jpg
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Petugas medis menyuntikkan vaksin Covid-19 kepada calon jemaah haji di Kantor Dinas Kesehatan Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, Selasa (6/4/2021).

BANTUL, KOMPAS — Penularan Covid-19 di wilayah permukiman terus terjadi di Daerah Istimewa Yogyakarta. Selain melanda beberapa dusun di Kabupaten Sleman, penularan Covid-19 di pemukiman juga terjadi di Kabupaten Bantul. Di Dusun Kutu, Desa Sumbermulyo, Kecamatan Bambanglipuro, Bantul, terdapat 24 warga positif Covid-19 dan satu di antaranya meninggal dunia.

Camat Bambanglipuro, Lukas Sumanasa, Kamis (27/5/2021), mengatakan, dari 24 orang warga yang terkonfirmasi positif Covid-19 di Dusun Kutu, satu orang di antaranya meninggal dunia dan satu orang sudah sembuh. Oleh karena itu, jumlah kasus aktif di dusun tersebut saat ini sebanyak 22 kasus.

Editor:
Gregorius Magnus Finesso
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000