logo Kompas.id
KesehatanBebas Zona Merah, Warga Jatim ...
Iklan

Bebas Zona Merah, Warga Jatim Tetap Diminta Waspada

Pandemi Covid-19 Jatim membaik dengan indikasi tidak ada lagi kabupaten dan kota yang masuk zona merah peta epidemi atau risiko tinggi penularan penyakit. Meski demikian, masyarakat diminta tetap waspada.

Oleh
RUNIK SRI ASTUTI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/CxaUZeKhNY0k5qERzOBEVdzA2CY=/1024x1024/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F09%2F20210901ETA_1630474204.jpeg
HUMAS PEMPROV JATIM

Berdasarkan data Satgas Covid-19 Nasional per 31 Agustus 2021, Provinsi Jawa Timur telah terbebas dari zona merah risiko penyebaran Covid-19.

SIDOARJO, KOMPAS — Kondisi pandemi Covid-19 di Jawa Timur membaik dengan indikasi tidak ada lagi kabupaten dan kota yang masuk zona merah peta epidemi atau risiko tinggi penularan penyakit. Meski demikian, masyarakat diminta tetap waspada mengingat sejumlah pembatasan mulai dilonggarkan, seperti dibukanya kembali aktivitas ekonomi, wisata, hingga pendidikan.

Berdasarkan data dari Satgas Covid-19 Nasional per 31 Agustus 2021, ada 18 daerah yang berada di zona kuning atau berisiko sedang, yakni Sidoarjo, Sumenep, Mojokerto, Lamongan, Pamekasan, Pasuruan, Kota Surabaya, Banyuwangi, Probolinggo, Sampang, Ngawi, Situbondo, Bojonegoro, Bangkalan, Tuban, Jombang, Kota Pasuruan, dan Bondowoso.

Editor:
agnespandia
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000