logo Kompas.id
InternasionalPutin Siagakan Nuklir,...
Iklan

Putin Siagakan Nuklir, Delegasi Ukraina-Rusia Akan Berunding di Perbatasan Belarus

Presiden Vladimir Putin menyiagakan kekuatan nuklir negaranya saat pasukan Rusia menghadapi perlawanan sengit tentara Ukraina. Muncul kekhawatiran akan ancaman perang nuklir, disengaja atau kesalahan kalkulasi.

Oleh
MUHAMMAD SAMSUL HADI, ROBERTUS BENNY DWI KOESTANTO
· 6 menit baca
Warga mengantre di depan sebuah supermarket, sementara asap tebal membubung ke angkasa tak jauh dari mereka di kota Vasykiv, di luar ibu kota Kiev, Ukraina, Minggu (27/2/2022).
AFP/DIMITAR DILKOFF

Warga mengantre di depan sebuah supermarket, sementara asap tebal membubung ke angkasa tak jauh dari mereka di kota Vasykiv, di luar ibu kota Kiev, Ukraina, Minggu (27/2/2022).

MOSKWA, SENIN — Presiden Rusia Vladimir Putin secara dramatis mengeskalasi ketegangan antara Barat dan Timur dengan memerintahkan unit kekuatan nuklir negaranya untuk mengambil posisi siaga tinggi. Sementara ketegangan meningkat dan pasukan Rusia merangsek semakin ke dalam wilayah Ukraina, delegasi Rusia dan Ukraina dijadwalkan berunding di perbatasan Ukraina-Belarus, Senin (28/2/2022) pagi.

Perintah Putin tersebut dikeluarkan dengan dalih adanya ”pernyataan-pernyataan agresif” yang dilontarkan para pemimpin Pakta Pertahanan Atlantik Utara (NATO) dan terkait sanksi-sanksi keuangan yang keras oleh negara-negara Barat. Perintah tersebut mencuatkan kekhawatiran bahwa serangan Rusia ke Ukraina bisa berujung pada perang nuklir, entah memang disengaja atau karena kesalahan kalkulasi.

Editor:
MUHAMMAD SAMSUL HADI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000