logo Kompas.id
EkonomiASEAN Bisa Dapatkan Akses...
Iklan

ASEAN Bisa Dapatkan Akses untuk Impor Gandum Rusia dan Beras India

Jika tidak didukung oleh kondisi iklim monsoon yang memadai, produksi beras India akan memburuk. Apalagi ada dampak El Nino.

Oleh
M PASCHALIA JUDITH J
· 3 menit baca
Direktur Jenderal Departemen Kerja Sama Ekonomi Multilateral dan Proyek Khusus Kementerian Kerja Sama Ekonomi Federasi Rusia Nikita Kondratyev memberikan paparan pembuka dalam forum konsultasi dengan ASEAN yang merupakan bagian dari pertemuan menteri-menteri ekonomi ASEAN atau ASEAN economic ministers (AEM) Meeting ke-55 pada Senin (21/8/2023) di Semarang, Jawa Tengah, yang diselenggarakan Kementerian Perdagangan dalam rangka keketuaan Indonesia di ASEAN.
KOMPAS/M PASCHALIA JUDITH J

Direktur Jenderal Departemen Kerja Sama Ekonomi Multilateral dan Proyek Khusus Kementerian Kerja Sama Ekonomi Federasi Rusia Nikita Kondratyev memberikan paparan pembuka dalam forum konsultasi dengan ASEAN yang merupakan bagian dari pertemuan menteri-menteri ekonomi ASEAN atau ASEAN economic ministers (AEM) Meeting ke-55 pada Senin (21/8/2023) di Semarang, Jawa Tengah, yang diselenggarakan Kementerian Perdagangan dalam rangka keketuaan Indonesia di ASEAN.

SEMARANG, KOMPAS — Pertemuan dengan Rusia membuahkan akses impor gandum untuk ASEAN di tengah penangguhan negara yang dipimpin Vladimir Putin itu dalam inisiatif biji-bijian Laut Hitam atau Black Sea Grains Initiative. Secara spesifik, Indonesia juga berpeluang mendapatkan akses impor beras dari India dengan kesepakatan antarpemerintah.

Forum konsultasi dengan Rusia dan India tersebut merupakan bagian dari pertemuan menteri-menteri ekonomi ASEAN atau ASEAN Economic Ministers’ (AEM) Meeting ke-55 pada Senin (21/8/2023) di Semarang, Jawa Tengah, yang diselenggarakan Kementerian Perdagangan dalam rangka keketuaan Indonesia di ASEAN. Konsultasi AEM dengan Rusia berlangsung pada Senin pagi sedangkan India pada Senin siang.

Editor:
ARIS PRASETYO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000