logo Kompas.id
EkonomiDorong Produksi Minyak,...
Iklan

Dorong Produksi Minyak, Eksplorasi Sumur Baru Perlu Jadi Prioritas

Target produksi siap jual atau ”lifting” minyak bumi pada asumsi RAPBN 2024 akan berkisar 615.000-640.000 barel per hari. Target terus turun seiring produksi yang tak optimal.

Oleh
ADITYA PUTRA PERDANA
· 4 menit baca
Ilustrasi pengelolaan hulu minyak dan gas bumi atau migas di Wilayah Kerja/Blok Rokan, Riau.
DOKUMENTASI SKK MIGAS

Ilustrasi pengelolaan hulu minyak dan gas bumi atau migas di Wilayah Kerja/Blok Rokan, Riau.

JAKARTA, KOMPAS — Belum optimalnya produksi siap jual atau lifting minyak bumi saat ini membuat asumsi dasar Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara 2024 berkisar 615.000-640.000 barel per hari. Pemerintah didorong untuk fokus pada eksplorasi sumur-sumur migas baru agar produksi bisa ditingkatkan untuk kebutuhan energi ke depan.

Dalam rapat kerja Komisi VII DPR RI dengan Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) di kompleks Parlemen, Jakarta, Senin (5/6/2023), disepakati lifting minyak bumi pada Asumsi Dasar Sektor ESDM RAPBN Tahun Anggaran 2024 berkisar 615.000-640.000 barel per hari.

Editor:
MUHAMMAD FAJAR MARTA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000