logo Kompas.id
Bebas AksesGelora Ruang Hidup Kesenian...
Iklan

Gelora Ruang Hidup Kesenian Semarang

Peradaban Kota Semarang dipicu aktivitas niaga, tetapi bukan berarti tak ada tempat bagi ruang berkesenian. Ruang-ruang hidup ini menjadi saksi pasang surut jagat seni di jantung pantura Jawa.

Oleh
KRISTI DWI UTAMI, GREGORIUS MAGNUS FINESSO
· 5 menit baca
Suasana Taman Budaya Raden Saleh (TBRS), Kecamatan Candisari, Kota Semarang, Jawa Tengah, Rabu (19/1/2022). Tempat itu menjadi wadah berkumpulnya para seniman di Kota Semarang.
KRISTI DWI UTAMI

Suasana Taman Budaya Raden Saleh (TBRS), Kecamatan Candisari, Kota Semarang, Jawa Tengah, Rabu (19/1/2022). Tempat itu menjadi wadah berkumpulnya para seniman di Kota Semarang.

Walau denyut peradabannya dipicu aktivitas niaga, Kota Semarang, Jawa Tengah, bukannya kering ruang kesenian rakyat. Di tengah deru modernitas, warga kota tetap berupaya merawatnya. Di sini, seni tradisi diwariskan dan dipupuk agar tetap mekar.

Hujan deras disertai angin melanda Kota Semarang, Selasa (18/1/2022). Sejumlah pohon tumbang hingga akhirnya memutus aliran listrik di sejumlah wilayah, termasuk Gedung Kesenian Sobokartti di Semarang Timur. Di tengah guyuran hujan, belasan orang tampak merapat.

Editor:
NELI TRIANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000