logo Kompas.id
UtamaTiga Bus Listrik Mulai Jajal...
Iklan

Tiga Bus Listrik Mulai Jajal Jalan Jakarta

Oleh
Irene Sarwindaningrum
· 3 menit baca

JAKARTA, KOMPAS - Tiga bus listrik transjakarta mulai dicoba di sekitar kawasan Monumen Nasional (Monas) dalam tahap pra-uji coba. Penggunaan bus listrik diwacanakan sebagai salah satu upaya menekan buruknya polusi udara Jakarta.

https://cdn-assetd.kompas.id/zBkAaaizFawTl7GK0Efw22JbZU8=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F04%2F20190429_102644.jpg
KOMPAS/IRENE SARWINDANINGRUM

Tiga Bus Elektrik Transjakarta mulai tahap pra-uji coba dengan ditumpangi Gubernur DKI Jakarta Anies Baswesan memutari kawasan Monumen Nasional (Monas), Senin (29/4/2019). Dengan polusi udara yang tinggi di Jakarta, bus yang tak menghasilkan emisi ini tengah diwacanakan sebagai moda baru Transjakarta yang lebih ramah lingkungan.

Tiga bus itu dijalankan dari Balai Kota DKI Jakarta memutari Monas, Jakarta Pusat, Senin (29/4/2019). Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mencobanya bersama jajaran PT Transportasi Jakarta. Tiga unit ini merupakan bagian dari 10 bus listrik yang dimiliki Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.

Editor:
agnesrita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000