logo Kompas.id
RisetKetimpangan Wisata Domestik...
Iklan

Ketimpangan Wisata Domestik Indonesia

Pandemi berakhir, wisata pun pulih. Namun, masih ada kesenjangan antara wisata di Jawa dan non-Jawa. Bagaimana solusinya?

Oleh
Gianie
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/vEVsSpkh9YdHsSrXHHtV6mVL_sM=/1024x576/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2023%2F01%2F04%2Fa6012618-6da6-40be-aff2-88b9c5e7f4bf_jpg.jpg

Seiring dengan semakin terkendalinya pandemi Covid-19, pergerakan masyarakat untuk tujuan wisata juga semakin meningkat. Jumlah perjalanan wisatawan lokal pada tahun 2022 tumbuh 1,76 persen dibandingkan sebelum pandemi. Namun, tujuan utama perjalanan wisatawan lokal ini semakin terkonsentrasi di Pulau Jawa.

Sektor pariwisata pada tahun 2022 bangkit kembali setelah dihantam pandemi. Pergerakan orang ke tempat-tempat wisata menggerakkan sektor-sektor ekonomi karena kembali tingginya biaya yang dikeluarkan untuk perjalanan dan konsumsi selama berwisata. Sektor pariwisata menjadi tumpuan bagi pertumbuhan ekonomi.

Editor:
YOHAN WAHYU
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000