logo Kompas.id
RisetMembaca Potret Berpolitik Anak...
Iklan

Membaca Potret Berpolitik Anak Muda

Antusiasme anak muda di bidang politik relatif rendah. Apa yang membuat anak muda enggan terlibat dalam isu politik?

Oleh
Arita Nugraheni
· 4 menit baca
Pemilih yang menggunakan kostum tokoh pahlawan super Spiderman menunjukkan jarinya yang telah dicelupkan pada tinta setelah menggunakan hak pilihnya dalam pilkada di TPS 1, Kelurahan Gayam, Kecamatan Sukoharjo, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah, Rabu (27/6/2018).
KOMPAS/FERGANATA INDRA RIATMOKO

Pemilih yang menggunakan kostum tokoh pahlawan super Spiderman menunjukkan jarinya yang telah dicelupkan pada tinta setelah menggunakan hak pilihnya dalam pilkada di TPS 1, Kelurahan Gayam, Kecamatan Sukoharjo, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah, Rabu (27/6/2018).

Kalangan muda menjadi poros penting dalam peningkatan kualitas berpolitik di Tanah Air. Sayangnya, antusiasme generasi muda untuk mengikuti isu-isu politik masih rendah. Partai politik diharapkan mengambil peran untuk mendongkrak keterlibatan anak muda demi iklim politik yang mencerdaskan.

Generasi muda merupakan garda depan dalam menyongsong masa depan bangsa. Bukan hanya sosok-sosok di pemerintahan maupun parlemen, publik luas juga diharapkan mampu memahami persoalan-persoalan negeri demi menghadirkan dialektika politik yang konstruktif.

Editor:
YOHAN WAHYU
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000