logo Kompas.id
Politik & HukumPN Jaksel Tolak Gugatan...
Iklan

PN Jaksel Tolak Gugatan Praperadilan Kepala Rutan KPK Achmad Fauzi

Majelis tunggal PN Jakarta Selatan menolak permohonan praperadilan tersangka kasus Pungli Rutan KPK Achmad Fauzi.

Oleh
DIAN DEWI PURNAMASARI
· 3 menit baca
Majelis tunggal Pengadilan Negeri Jakarta Selatan Agung Sutomo Thoba membacakan putusan praperadilan kasus pungutan liar Kepala Rumah Tahanan KPK nonaktif Achmad Fauzi, di Jakarta, Rabu (8/5/2024).
KOMPAS/DIAN DEWI PURNAMASARI

Majelis tunggal Pengadilan Negeri Jakarta Selatan Agung Sutomo Thoba membacakan putusan praperadilan kasus pungutan liar Kepala Rumah Tahanan KPK nonaktif Achmad Fauzi, di Jakarta, Rabu (8/5/2024).

JAKARTA, KOMPAS — Pengadilan Negeri Jakarta Selatan menolak gugatan praperadilan yang diajukan Kepala Rumah Tahanan nonaktif Komisi Pemberantasan Korupsi Achmad Fauzi. Hakim menilai penetapan Fauzi sebagai tersangka kasus pungutan liar atau pemerasan di Rumah Tahanan KPK sah.

”Dalam pokok perkara, menolak permohonan pemohon,” kata hakim tunggal Pengadilan Negeri (PN) Jakarta Selatan Agung Sutomo Thoba di Jakarta, Rabu (8/5/2024).

Editor:
CYPRIANUS ANTO SAPTOWALYONO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000