logo Kompas.id
Politik & HukumKenaikan Suara di Sirekap...
Iklan

Kenaikan Suara di Sirekap Dipertanyakan, PSI: Jangan Tendensius

Kenaikan suara partai yang signifikan di situs pemantauan ”real count” KPU beberapa hari terakhir memantik polemik.

Oleh
DIAN DEWI PURNAMASARI
· 4 menit baca
Tangkapan layar cuitan Direktur Eksekutif lembaga survei Indikator Politik Indonesia Burhanuddin Muhtadi yang mengomentari dugaan kenaikan suara signifikan Partai Solidaritas Indonesia (PSI) dalam beberapa waktu terakhir yang ditampilkan Sistem Rekapitulasi Suara Pemilu 2024 (Sirekap) melalui situs resmi Komisi Pemilihan Umum di pemilu2024.kpu.go.id, Sabtu (2/3/2023).
TANGKAPAN LAYAR

Tangkapan layar cuitan Direktur Eksekutif lembaga survei Indikator Politik Indonesia Burhanuddin Muhtadi yang mengomentari dugaan kenaikan suara signifikan Partai Solidaritas Indonesia (PSI) dalam beberapa waktu terakhir yang ditampilkan Sistem Rekapitulasi Suara Pemilu 2024 (Sirekap) melalui situs resmi Komisi Pemilihan Umum di pemilu2024.kpu.go.id, Sabtu (2/3/2023).

JAKARTA, KOMPAS — Direktur Eksekutif Indikator Politik Indonesia Burhanuddin Muhtadi mempertanyakan kenaikan suara Partai Solidaritas Indonesia secara signifikan di situs pemantauan real count Komisi Pemilihan Umum selama beberapa hari terakhir. KPU menyatakan belum memahami terkait tudingan lonjakan data itu.

Sementara itu, Partai Solidaritas Indonesia (PSI) meminta publik agar tidak tendensius menanggapi hasil yang ditampilkan di Sistem Rekapitulasi Suara Pemilu 2024 atau Sirekap tersebut. Sebab, proses penghitungan suara masih terus berlangsung di KPU.

Editor:
CYPRIANUS ANTO SAPTOWALYONO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000