logo Kompas.id
Politik & HukumTak Sebatas Pilpres, Koalisi...
Iklan

Tak Sebatas Pilpres, Koalisi Parpol Kerja Sama Hadapi Pileg

Kerja sama antarparpol di sejumlah koalisi pencalonan presiden-wapres, termasuk untuk menghadapi Pileg 2024. Kerja sama penting agar parpol atau caleg dalam barisan koalisi tak saling menjatuhkan.

Oleh
NIKOLAUS HARBOWO
· 3 menit baca
Bendera partai politik dipasang di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU), Jakarta, Selasa (17/1/2023).
KOMPAS/AGUS SUSANTO

Bendera partai politik dipasang di Kantor Komisi Pemilihan Umum (KPU), Jakarta, Selasa (17/1/2023).

JAKARTA,KOMPAS - Partai politik dalam sejumlah koalisi pencalonan presiden-wakil presiden bekerja sama tidak hanya untuk memenangkan bakal calon presiden-wakil presiden yang diusung, tetapi juga untuk meraih hasil optimal bagi partai di Pemilihan Anggota Legislatif 2024. Namun, kerja sama untuk pemenangan pemilihan anggota legislatif tersebut dipandang pengamat hanya sebatas retorika politik.

Salah satu koalisi partai politik (parpol) yang telah bekerja sama untuk pemenangan Pemilihan Anggota Legislatif (Pileg) 2024 adalah koalisi pengusung bakal calon presiden (capres), Ganjar Pranowo, yakni PDI-P, Partai Persatuan Pembangunan (PPP), Partai Perindo, dan Partai Hanura.

Editor:
ANTONIUS PONCO ANGGORO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000