logo Kompas.id
Politik & HukumRekomendasi Terkait...
Iklan

Rekomendasi Terkait Pelanggaran HAM Berat Mulai Dijalankan Dua Bulan Lagi

Presiden Joko Widodo akan menemui korban pelanggaran HAM berat masa lalu yang ada di dalam dan luar negeri. Hal ini menjadi langkah awal pemulihan korban.

Oleh
DIAN DEWI PURNAMASARI
· 5 menit baca
Para aktivis Aksi Kamisan kembali berkumpul menggelar aksi di depan Istana Merdeka, Jakarta, dengan mengangkat tema menuntut pemerintah menuntaskan sejumlah kasus pelanggaran hak asasi manusia (HAM), termasuk kasus Tragedi Semanggi I yang 20 tahun tidak terselesaikan, Kamis (15/11/2018).
KOMPAS/RONY ARIYANTO NUGROHO

Para aktivis Aksi Kamisan kembali berkumpul menggelar aksi di depan Istana Merdeka, Jakarta, dengan mengangkat tema menuntut pemerintah menuntaskan sejumlah kasus pelanggaran hak asasi manusia (HAM), termasuk kasus Tragedi Semanggi I yang 20 tahun tidak terselesaikan, Kamis (15/11/2018).

JAKARTA, KOMPAS — Pemerintah menargetkan dalam dua bulan ke depan, instruksi presiden untuk penyelesaian 11 rekomendasi tim Penyelesaian Non-yudisial Pelanggaran Hak Asasi Manusia Berat Masa Lalu atau PPHAM bisa dirampungkan. Setelah itu, Presiden Joko Widodo akan mengunjungi korban pelanggaran HAM berat, baik di dalam maupun luar negeri. Selain langkah awal untuk pemulihan korban, hal ini juga diharapkan jadi langkah awal untuk menggali kebenaran menuju rekonsiliasi.

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD, saat dihubungi di Jakarta, Jumat (20/1/2023), mengatakan, semua langkah untuk merealisasikan rekomendasi Tim PPHAM akan dituangkan dulu dalam instruksi presiden (inpres) kepada 17 kementerian dan lembaga. Inpres akan dilengkapi dengan keputusan presiden tentang tim pemantau agar materi dan tenggat setiap program dapat terkendali.

Editor:
ANTONY LEE
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000