logo Kompas.id
Politik & HukumPersiapan IKN Butuh Dukungan...
Iklan

Persiapan IKN Butuh Dukungan Publik

Konsolidasi dengan seluruh elemen masyarakat dan pemerintah menjadi salah satu tahap awal mempersiapkan IKN. Hal itu baik untuk konsultasi publik, maupun sinkronisasi data.

Oleh
IQBAL BASYARI, CYPRIANUS ANTO SAPTOWALYONO
· 5 menit baca
Kepala Otorita Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara Bambang Susantono (kanan) dan Wakil Kepala Otorita IKN Nusantara Dhony Rahajoe memaparkan sejumlah hal terkait pembangunan IKN Nusantara dalam kunjungan ke Redaksi <i>Kompas </i>di Jakarta, Sabtu (19/3/2022). Kunjungan diterima oleh Pemimpin Redaksi Kompas Sutta Dharmasaputra dan jajaran redaksi. Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe dilantik sebagai kepala dan wakil kepala otorita IKN Nusantara oleh Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, pada 10 Maret 2022.
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Kepala Otorita Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara Bambang Susantono (kanan) dan Wakil Kepala Otorita IKN Nusantara Dhony Rahajoe memaparkan sejumlah hal terkait pembangunan IKN Nusantara dalam kunjungan ke Redaksi Kompas di Jakarta, Sabtu (19/3/2022). Kunjungan diterima oleh Pemimpin Redaksi Kompas Sutta Dharmasaputra dan jajaran redaksi. Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe dilantik sebagai kepala dan wakil kepala otorita IKN Nusantara oleh Presiden Joko Widodo di Istana Negara, Jakarta, pada 10 Maret 2022.

JAKARTA, KOMPAS — Persiapan pembangunan Ibu Kota Negara Nusantara di area Kabupaten Penajam Paser Utara dan Kutai Kertanegara, Kalimantan Timur, terus dipercepat. Sejumlah aturan turunan Undang-Undang IKN, termasuk peraturan presiden terkait dengan organisasi Otorita IKN, saat ini sedang dirampungkan.

Bahkan, kini sudah disiapkan empat rancangan peraturan presiden (raperpres) dan dua rencana peraturan pemerintah (PP) yang akan dilakukan konsultasi publik pada pekan depan di Balikpapan, Kaltim. Penanggung jawab konsultasi itu ada di Badan Perencanaan Pembangunan Nasional, Kementerian Dalam Negeri, dan Kementerian Keuangan.

Editor:
MADINA NUSRAT
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000