logo Kompas.id
Politik & HukumElektabilitas Masih Rendah,...
Iklan

Elektabilitas Masih Rendah, Sosialisasi Airlangga dan Muhaimin Bakal Diintensifkan

Berdasarkan hasil survei terbaru Litbang ”Kompas”, elektabilitas Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto dan Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa Muhaimin Iskandar masih di bawah satu persen.

Oleh
KURNIA YUNITA RAHAYU/RINI KUSTIASIH
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/D3PcDzB1amwXjjXtioimlLvHojI=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F08%2F20190807_ENGLISH-ANALISIS-POLITIK_D_web_1565191088.jpg
KOMPAS/PRIYOMBODO

Warga disabilitas dengan bangga menunjukkan jarinya yang berlumur tinta seusai menyalurkan hak suaranya pada Pemilu 2019 di TPS 114, Kelurahan Cilandak Barat, Kecamatan Cilandak, Jakarta Selatan, Rabu (17/4/2019).

JAKARTA, KOMPAS — Upaya sejumlah partai politik menggenjot elektabilitas ketua umumnya sebagai modal pencalonan di Pemilu Presiden 2024 belum berbuah hasil. Ini terutama terlihat dari Partai Golkar dan Partai Kebangkitan Bangsa. Elektabilitas Ketua Umum Golkar Airlangga Hartarto dan Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa Muhaimin Iskandar masih di bawah satu persen. Meski demikian, kedua partai itu tetap optimistis sisa waktu sekitar tiga tahun masih cukup untuk meningkatkan elektabilitas.

Dari hasil survei terbaru Litbang Kompas, elektabilitas Airlangga dan Muhaimin masih di bawah satu persen bersama dengan Ketua DPR yang juga kader PDI-P, Puan Maharani.

Editor:
Antonius Ponco Anggoro
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000