logo Kompas.id
Politik & HukumArtidjo, Sisiphus, dan...
Iklan

Artidjo, Sisiphus, dan Penegakan Hukum

Bangsa ini kehilangan mantan hakim agung yang selalu menjatuhkan hukuman berat kepada koruptor, yaitu Artidjo Alkostar. Mantan Ketua Kamar Pidana MA itu berpulang pada Minggu (28/2/2021). Selamat jalan Pak Artidjo....

Oleh
Rini Kustiasih
· 6 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/3FleBugPmK-oO8FylqJC0RZfRRA=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F02%2Fartidjo_1614509160.jpg
KOMPAS/YUNIADHI AGUNG

Artidjo Alkostar, Ketua Kamar Pidana Mahkamah Agung.

”Berikan aku hakim, jaksa, polisi, dan advokat yang baik, niscaya aku akan berantas kejahatan meski tanpa undang-undang sekalipun.” (Bernardus Maria Taverne, 1874-1944).

Bangsa ini baru saja kehilangan satu tokoh besar dalam dunia hukum. Ia adalah mantan Hakim Agung Artidjo Alkostar. Ia yang selama 16 tahun mengabdi di Mahkamah Agung telah memberi nuansa tersendiri dalam upaya pemberantasan korupsi. Putusannya yang kerap menjatuhi hukuman lebih berat kepada koruptor daripada hakim di tingkat pertama dan banding tidak hanya menjerakan koruptor, tetapi juga membela rasa keadilan publik.

Editor:
susanarita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000