logo Kompas.id
Politik & HukumVaksinasi Tenaga Kesehatan...
Iklan

Vaksinasi Tenaga Kesehatan Baru Mencapai Sepertiga Target

Hingga pekan ketiga program vaksinasi dilakukan, sebanyak 596.260 orang atau sepertiga dari jumlah tenaga kesehatan telah menerima vaksin. Para tenaga kesehatan diminta proaktif mengikuti program tersebut.

Oleh
ANITA YOSSIHARA
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Ct6S9sMB9xuk_c6jswQtbjVFFbo=/1024x1053/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F02%2F95f150d0-9f5c-48b3-84b6-f86a553e274c_jpeg.jpg
KOMPAS/Dokumentasi Universitas Brawijaya

Vaksinasi tenaga kesehatan Klinik Universitas Brawijaya dilakukan 1-2 Februari 2021.

JAKARTA, KOMPAS — Hingga pekan ketiga pelaksanaan vaksinasi nasional, baru sepertiga tenaga kesehatan yang mendapatkan suntikan vaksin Covid-19. Oleh karena itu, seluruh tenaga kesehatan diminta proaktif, berpartisipasi dalam program vaksinasi untuk memutus mata rantai Covid-19 di Tanah Air.

Dalam jumpa wartawan virtual dari Kantor Presiden, Jakarta, Selasa (2/2/2021), Juru Bicara Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Wiku Bakti Bawono Adisasmito mengatakan sudah 596.260 tenaga kesehatan yang menerima vaksin CoronaVac.

Editor:
susanarita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000