logo Kompas.id
OpiniBukan Pekerjaan Ideal
Iklan

Bukan Pekerjaan Ideal

Tekanan terkait pekerjaan bisa membawa stres ataupun membawa kita jatuh sakit. Penting bagi kita tetap berpikir realistis dan mengenal diri untuk bisa ”menyalurkan” tekanan tersebut melalui hal yang kita sukai.

Oleh
Kristi Poerwandari
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Nr4uGoCe9Eb5JycDxuoOEbM-IlA=/1024x1164/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2019%2F05%2F33765740_1558100909.jpg
ARSIP PRIBADI

Kristi Poerwandari

Saat ini kita mungkin  pernah atau sedang merasakan stres terkait pekerjaan. Penyebabnya banyak, bisa karena gaji yang terlalu rendah, tugas yang dirasa sangat berat, tidak ada peluang pengembangan diri atau karier, situasi kerja yang tidak nyaman, konflik antara pekerjaan dan hal-hal lain dalam hidup, atau ketidakcocokan karakteristik kerja dengan minat dan bakat kita.

Tekanan terkait pekerjaan dapat berperan terhadap kondisi fisik dan psikis diri. Mungkin kita jadi sering sakit kepala atau sakit perut, mudah cemas, gampang lelah, mengalami gangguan tidur, jadi cepat marah, merasa tak berdaya, dan kehilangan semangat.

Editor:
Ichwan Susanto
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000