logo Kompas.id
OlahragaTeka-teki Eksentrik dari...
Iklan

Teka-teki Eksentrik dari Punggung Jokic

Dari posisi memunggungi lawan, Jokic mampu ”menggenggam” seisi NBA. ”Si Joker” terlalu lengkap, bahkan untuk level pemain megabintang di liga terbaik sedunia.

Oleh
KELVIN HIANUSA
· 4 menit baca
Pemain Denver Nuggets, Nikola Jokic (tengah), melambaikan tangannya ke penggemar seusai timnya mengalahkan Miami Heat, 104-93, pada gim pertama final NBA di Denver, Amerika Serikat, Jumat (2/6/2023) waktu Indonesia.
GV

Pemain Denver Nuggets, Nikola Jokic (tengah), melambaikan tangannya ke penggemar seusai timnya mengalahkan Miami Heat, 104-93, pada gim pertama final NBA di Denver, Amerika Serikat, Jumat (2/6/2023) waktu Indonesia.

DENVER, JUMAT — Punggung dari center Denver Nuggets, Nikola Jokic, adalah teka-teki paling sulit dipecahkan di NBA saat ini. Ketika ia menggiring bola dengan posisi memunggungi keranjang lawan, tidak ada yang tahu kejadian setelahnya. Satu hal yang pasti adalah bencana menanti pertahanan lawan.

Misteri Jokic kembali tidak terjawab dalam gim pertama final NBA 2023 di markas Nuggets, Arena Ball, Jumat (2/6/2023) waktu Indonesia. Pemain berjuluk ”Joker” itu menyumbang triple double berupa 27 poin, 10 rebound, dan 14 asis ketika Nuggets menang 104-93 atas Miami Heat.

Editor:
YULVIANUS HARJONO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000