logo Kompas.id
OlahragaFinalis “Di Luar Radar”
Iklan

Finalis “Di Luar Radar”

Final tunggal putri Grand Slam Australia Terbuka menjadi persaingan Elena Rybakina dan Aryna Sabalenka, dua petenis di luar radar dengan pukulan kencang. Di luar persamaan itu, mereka adalah sosok dengan karakter kontras

Oleh
YULIA SAPTHIANI
· 5 menit baca
Kombinasi foto petenis Kazakhstan Elena Rybakina (kiri) melakukan servis pada Australia terbuka Selasa (24/1/2023) dan petenis Belarus Aryna Sabalenka melakukan servis pada turnamen yang sama pada Rabu (25/1/2023). Keduanya akan menjalani laga final tunggal putri pada Sabtu (28/1/2023).
AFP/ANTHONY WALLACE

Kombinasi foto petenis Kazakhstan Elena Rybakina (kiri) melakukan servis pada Australia terbuka Selasa (24/1/2023) dan petenis Belarus Aryna Sabalenka melakukan servis pada turnamen yang sama pada Rabu (25/1/2023). Keduanya akan menjalani laga final tunggal putri pada Sabtu (28/1/2023).

MELBOURNE, JUMAT - Persaingan terbuka, yang makin terbuka setelah tersingkirnya Iga Swiatek, untuk menjadi juara tunggal putri Grand Slam Australia Terbuka, melahirkan dua finalis di luar radar. Peraih trofi Daphne Akhurst Memorial akan menambah daftar juara tunggal putri yang berbeda dalam sepuluh tahun terakhir.

Dua petenis yang akan bersaing dalam laga puncak tunggal putri di Rod Laver Arena, Melbourne Park, Sabtu (28/1/2023), adalah Aryna Sabalenka dan Elena Rybakina. Pertandingan yang akan dimulai pukul 19.30 waktu setempat atau pukul 15.30 WIB tersebut menjadi final pertama keduanya pada Grand Slam awal musim kompetisi ini.

Editor:
EMILIUS CAESAR ALEXEY
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000