logo Kompas.id
OlahragaPenantian Berbeda Makna Empat ...
Iklan

Penantian Berbeda Makna Empat Tunggal Putri di Semifinal

Empat semifinalis tunggal putri Grand Slam Australia Terbuka 2023 menjadi bagian dari terbukanya persaingan pada nomor itu. Setiap petenis akan memiliki momen berbeda jika memenangi laga semifinal itu.

Oleh
YULIA SAPTHIANI
· 4 menit baca
Ekspresi Elena Rybakina (Kazakhstan) setelah mengalahkan Jelena Ostapenko (Latvia) pada perempat final tunggal putri Australia Terbuka 2023 di Melbourne, Australia, Selasa (24/1/2023), Di semifinal, Kamis (26/1/2023), Rybakina akan menghadapi Victoria Azarenka.
AP/DITA ALANGKARA

Ekspresi Elena Rybakina (Kazakhstan) setelah mengalahkan Jelena Ostapenko (Latvia) pada perempat final tunggal putri Australia Terbuka 2023 di Melbourne, Australia, Selasa (24/1/2023), Di semifinal, Kamis (26/1/2023), Rybakina akan menghadapi Victoria Azarenka.

MELBOURNE, RABU — Semifinal Grand Slam Australia Terbuka 2023 menjadi momen penantian berbeda makna bagi empat petenis tunggal putri. Mereka adalah para petenis yang tidak diduga mampu mencapai babak empat besar tersebut.

Semifinal di Arena Rod Laver, Melbourne Park, Australia, Kamis (26/1/2023), akan mempertemukan Victoria Azarenka versus Elena Rybakina. Di laga lainnya, Aryna Sabalenka ditantang tunggal putri berperingkat terendah, Magda Linette.

Editor:
YULVIANUS HARJONO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000