logo Kompas.id
OlahragaTim Indonesia Berharap Awal...
Iklan

Tim Indonesia Berharap Awal yang Manis di Malaysia

PBSI menurunkan semua pebulu tangkis utama di pelatnas Cipayung untuk berangkat ke Malaysia Terbuka 2023, Mereka menargetkan memulai musim baru dengan hasil terbaik.

Oleh
Stephanus Aranditio
· 3 menit baca
Pebulu tangkis ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti, berpose seusai berlatih di pemusatan latihan Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (Pelatnas PBSI), Cipayung, Jakarta, Rabu (4/1/2023). PBSI tengah menyiapkan pebulu tangkis nasional untuk mengawali musim baru dengan tampil di Malaysia Terbuka pada 10-15 Januari 2023.
STEPHANUS ARANDITIO

Pebulu tangkis ganda putri Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti, berpose seusai berlatih di pemusatan latihan Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (Pelatnas PBSI), Cipayung, Jakarta, Rabu (4/1/2023). PBSI tengah menyiapkan pebulu tangkis nasional untuk mengawali musim baru dengan tampil di Malaysia Terbuka pada 10-15 Januari 2023.

JAKARTA, KOMPAS - Tim nasional bulu tangkis Indonesia terus mematangkan diri sebelum menjalani turnamen perdana, yakni Malaysia Terbuka yang digelar pada 10-15 Januari 2023. Setiap pemain akan bermain maksimal demi memulai musim baru dengan awal yang manis.

Saat ditemui di pemusatan latihan Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (pelatnas PBSI), Cipayung, Jakarta, Rabu (4/1/2023), seluruh pebulu tangkis dari berbagai nomor telah berlatih. Bahkan, ganda putra, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan, yang bukan atlet pelatnas, juga ikut berlatih bersama Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto, Muhammad Shohibul Fikri/Bagas Maulana, Kevin Sanjaya Sukamuljo/Marcus Fernaldi Gideon dan Pramudya Kusumawardana/Yeremia Rambitan. Mereka berlatih dibawah instruksi pelatih Herry Iman Pierngadi.

Editor:
YULVIANUS HARJONO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000