logo Kompas.id
NusantaraCuaca Panas, Kebakaran Lahan...
Iklan

Cuaca Panas, Kebakaran Lahan Mulai Terjadi di Aceh

Delapan kabupaten di Aceh masuk dalam rawan kebakaran lahan dan hutan. Daerah itu adalah Aceh Jaya, Aceh Barat, Aceh Selatan, Nagan Raya, Abdya, Aceh Tengah, Pidie, dan Aceh Besar.

Oleh
ZULKARNAINI
· 2 menit baca
Salah satu lokasi lahan yang terbakar di Desa Paya Seunara, Kota Sabang, Aceh, Senin (16/5/2023). Cuaca yang panas dapat memicu kebakaran lahan semakin masif.
DOK BPBA

Salah satu lokasi lahan yang terbakar di Desa Paya Seunara, Kota Sabang, Aceh, Senin (16/5/2023). Cuaca yang panas dapat memicu kebakaran lahan semakin masif.

BANDA ACEH, KOMPAS — Kebakaran lahan dan hutan kembali terjadi di beberapa daerah di Aceh. Cuaca panas yang terjadi dalam beberapa waktu terakhir juga berbahaya bagi kesehatan manusia.

Kepala Pelaksana Badan Penanggulangan Aceh Ilyas, Selasa (16/5/2023), mengatakan, kebakaran terjadi di Kota Sabang dan Kabupaten Aceh Besar pada Senin (15/5/2023). Meski api sudah berhasil dipadamkan, petugas dan warga diminta selalu siaga.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000