logo Kompas.id
NusantaraKasus Perdagangan Orang...
Iklan

Kasus Perdagangan Orang Kembali Terjadi di NTB, Polisi Tangkap Enam Pelaku

Polda NTB menangkap enam pelaku tindak pidana perdagangan orang. Sebanyak delapan perempuan asal Pulau Lombok dan Sumbawa menjadi korban.

Oleh
ISMAIL ZAKARIA
· 4 menit baca
Kepala Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat Inspektur Jenderal Djoko Poerwanto (dua dari kiri) didampingi Direktur Reserse Kriminal Umum Polda NTB Komisaris Besar Teddy Rustiawan (paling kiri), Direktur Perlindungan Warga Negara Indonesia dan Badan Hukum Indonesia Kementerian Luar Negeri Judha Nugraha (dua dari kanan), dan Pelaksana Harian Kepala Bidang Humas Polda NTB Kombes Lalu Muhammad Iwan Mahardan (paling kanan) menunjukkan barang bukti dalam konferensi pers kasus tindak pidana perdagangan orang, Kamis (30/3/2023), di Mataram.
KOMPAS/ISMAIL ZAKARIA

Kepala Kepolisian Daerah Nusa Tenggara Barat Inspektur Jenderal Djoko Poerwanto (dua dari kiri) didampingi Direktur Reserse Kriminal Umum Polda NTB Komisaris Besar Teddy Rustiawan (paling kiri), Direktur Perlindungan Warga Negara Indonesia dan Badan Hukum Indonesia Kementerian Luar Negeri Judha Nugraha (dua dari kanan), dan Pelaksana Harian Kepala Bidang Humas Polda NTB Kombes Lalu Muhammad Iwan Mahardan (paling kanan) menunjukkan barang bukti dalam konferensi pers kasus tindak pidana perdagangan orang, Kamis (30/3/2023), di Mataram.

MATARAM, KOMPAS — Kasus tindak pidana perdagangan orang atau TPPO masih terus terjadi di Nusa Tenggara Barat. Pada Maret ini, Kepolisian Daerah NTB menangkap enam orang yang terlibat dalam dua kasus TPPO. Sebanyak delapan perempuan asal Pulau Lombok dan Sumbawa menjadi korban dalam dua kasus itu.

Kapolda NTB Inspektur Jenderal Djoko Poerwanto mengatakan, pengungkapan kasus ini bermula saat Atase Kepolisian Kedutaan Besar Republik Indonesia-Ankara mengantar jenazah seorang warga Lombok Barat yang menjadi korban gempa bumi Turki pada 23 Februari lalu.

Editor:
HARIS FIRDAUS
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000