logo Kompas.id
NusantaraKunjungi Sumut, Menteri...
Iklan

Kunjungi Sumut, Menteri ATR/BPN Sebut Akan Selesaikan Konflik Agraria

Menteri ATR/BPN Hadi Tjahjanto melakukan kunjungan kerja ke Sumut untuk penyelesaian konflik agraria. Gubernur Sumut Edy Rahmayadi juga mengikuti rapat penyelesain konflik agraria di Istana Kepresidenan.

Oleh
NIKSON SINAGA
· 3 menit baca
Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional Hadi Tjahjanto (tengah) melakukan kunjungan kerja ke Medan, Sumatera Utara, Selasa (12/7/2022).
KOMPAS/NIKSON SINAGA

Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional Hadi Tjahjanto (tengah) melakukan kunjungan kerja ke Medan, Sumatera Utara, Selasa (12/7/2022).

MEDAN, KOMPAS — Menteri Agraria dan Tata Ruang/Kepala Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) Hadi Tjahjanto melakukan kunjungan kerja ke Sumatera Utara untuk penyelesaian konflik agraria, Selasa (12/7/2022). Gubernur Sumut Edy Rahmayadi juga mengikuti rapat penyelesaian konflik agraria di Istana Kepresidenan, Jakarta. Beberapa konflik menjadi atensi, yakni Sari Rejo dan bekas hak guna usaha PT Perkebunan Nusantara II.

Hadi pun melakukan rapat secara tertutup dengan jajaran BPN Sumut dan pemangku kepentingan lainnya terkait konflik agraria Sumut, di Medan. Selain itu, Hadi juga mengunjungi kantor layanan di BPN Kota Medan. Dari Sumut, Hadi langsung ke Jakarta untuk mengikuti rapat penyelesaian konfik agraria di Istana Kepresidenan.

Editor:
MOHAMAD FINAL DAENG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000