logo Kompas.id
NusantaraMenunggu "Presisi"...
Iklan

Menunggu "Presisi" Pengungkapan Tewasnya Demonstran di Parigi Moutong

Pengungkapan kasus tewasnya Erfaldi di Parigi Moutong, Sulteng, menjadi salah satu pembuktian motto PRESISI Polri saat ini. Publik menunggu.

Oleh
VIDELIS JEMALI
· 5 menit baca
Pengunjuk rasa yang tergabung dalam Aliansi Rakyat Bersatu menggelar aksi damai di depan Markas Polda Sulteng di Palu, Senin (14/2/2022).
KOMPAS/VIDELIS JEMALI

Pengunjuk rasa yang tergabung dalam Aliansi Rakyat Bersatu menggelar aksi damai di depan Markas Polda Sulteng di Palu, Senin (14/2/2022).

Tewasnya pengunjuk rasa penolakan tambang emas di Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah, Sabtu dua pekan lalu, kembali mengusik nurani. Pengungkapan dan proses hukum yang adil terhadap pelaku menjadi ujian semboyan PRESISI yang digaungkan Kepala Kepolisian Republik Indonesia.

Erfaldi (21) tewas ditembak dalam pembubaran unjuk rasa penolakan tambang emas yang berujung penutupan jalan pada Sabtu (12/2/2022) di Desa Siney, Kecamatan Tinombo Selatan, Parigi Moutong. Sebuah peluru merobek punggung kirinya hingga tembus ke dada.

Editor:
MOHAMAD FINAL DAENG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000