logo Kompas.id
NusantaraMudik Bareng Lebaran...
Iklan

Mudik Bareng Lebaran Ditiadakan

Keputusan meniadakan mudik bareng Lebaran tahun ini tidak lain untuk memutus mata rantai penularan Covid-19 dan mempertahankan capaian penanganan pandemi yang mulai menunjukkan hasil baik.

Oleh
RUNIK SRI ASTUTI
· 4 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/IKHCWMIQzIJP0rm52Ky7p2A-v-A=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F12%2F59470a58-ad65-4235-adf2-e2644b15bc19_jpg.jpg
Kompas/Wawan H Prabowo

Para penumpang kereta api jarak jauh, seperti KA Brantas dan KA Kertajaya, antre memasuki ruang tunggu penumpang di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Selasa (22/12/2020).

SIDOARJO, KOMPAS — Seperti halnya tahun lalu, Pemerintah Kabupaten Sidoarjo memutuskan meniadakan kegiatan mudik bareng Lebaran. Sosialisasi kebijakan larangan mudik Lebaran mulai dilakukan kepada perusahaan swasta ataupun organisasi kemasyarakatan yang biasanya menyelenggarakan kegiatan serupa.

Kepala Dinas Perhubungan Sidoarjo Bahrul Amig mengatakan, keputusan meniadakan mudik bareng Lebaran tahun ini tidak lain untuk memutus mata rantai penularan Covid-19 dan mempertahankan capaian penanganan pandemi yang mulai menunjukkan hasil baik. Selain itu, ada kebijakan larangan mudik lLebaran yang lebih tegas dari pemerintah pusat.

Editor:
Siwi Yunita
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000