logo Kompas.id
MetropolitanSaat Nyawa Ditukar dengan Uang...
Iklan

Saat Nyawa Ditukar dengan Uang Rp 30.000

Polisi menyayangkan aksi nekat AJL yang dilakukan hanya untuk memenuhi kebutuhan hidup bersama istrinya yang juga mengamen di jalanan.

Oleh
ERIKA KURNIA
· 3 menit baca
Ilustrasi Pembunuhan
HANDINING

Ilustrasi Pembunuhan

Darah berwarna merah tua mengerak di sebilah pisau yang mengakhiri nyawa Susi Lijenna. Bilah pisau itu terpisah dari gagang plastik berwarna ungu setelah sembilan kali dihunjamkan ke perut perempuan 35 tahun itu oleh pria berinisial AJL. Pria itu tega membunuh Susi demi mendapatkan ponsel bekas yang dihargai Rp 30.000.

Rabu (29/6/2022), Kepolisian Daerah Metro Jaya mengungkap aksi keji yang dilakukan AJL (38) di sebuah kamar kontrakan di Kelurahan Pondok Jagung Timur, Kecamatan Serpong Utara, Kota Tangerang Selatan, Banten. AJL yang kini telah mengenakan kaus tahanan warna oranye menjadi tersangka kasus pencurian dengan kekerasan.

Editor:
CHRISTOPERUS WAHYU HARYO PRIYO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000