logo Kompas.id
InternasionalMendagri Ukraina Tewas dalam...
Iklan

Mendagri Ukraina Tewas dalam Kecelakaan Helikopter, Zelenskyy Minta Investigasi

Presiden Ukraina Volodymyr Zelenskyy memerintahkan digelar investigasi terkait kecelakaan helikopter yang menewaskan Menteri Dalam Negeri Denys Monastyrskyi dan sejumlah pejabat Kemendari dalam penerbangan ke Kharkiv.

Oleh
MUHAMMAD SAMSUL HADI
· 3 menit baca
Aparat militer berjaga-jaga di lokasi jatuhnya helikopter yang menewaskan Menteri Dalam Negeri Ukraina Denys Monastyrskyi di dekat sebuah taman kanak-kanak di luar ibu kota Kyiv, Ukraina, Rabu (18/1/2023).
AFP/SERGEI SUPINSKY

Aparat militer berjaga-jaga di lokasi jatuhnya helikopter yang menewaskan Menteri Dalam Negeri Ukraina Denys Monastyrskyi di dekat sebuah taman kanak-kanak di luar ibu kota Kyiv, Ukraina, Rabu (18/1/2023).

BROVARY, RABU — Menteri Dalam Negeri Ukraina Denys Monastyrskyi dan belasan orang lainnya tewas dalam kecelakaan helikopter di Brovary, wilayah suburban di luar Kyiv, Ukraina, Rabu (18/1/2023) pagi waktu setempat. Presiden Ukraina Volodymyr Zelenksyy memerintahkan investigasi atas insiden kecelakaan helikopter tersebut.

Monastyrskyi adalah pejabat paling senior di Ukraina yang tewas sejak invasi Rusia ke negara itu berlangsung mulai 24 Februari 2022. Helikopter yang ditumpanginya jatuh di dekat taman kanak-kanak dan permukiman di Brovary, pinggiran sebelah timur ibu kota Kyiv.

Editor:
MUHAMMAD SAMSUL HADI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000