logo Kompas.id
InternasionalBalas Korsel, China Tangguhkan...
Iklan

Balas Korsel, China Tangguhkan Visa Kunjungan

Kasus Covid-19 meningkat di dunia. China mengalami pemantauan ketat dari komunitas internasional karena melonggarkan diri setelah tiga tahun. Namun, China keberatan.

Oleh
LARASWATI ARIADNE ANWAR
· 4 menit baca

Seorang perempuan yang tiba dari China masuk ke pusat tes Covid-19 di Bandara Internasional Incheon, Korea Selatan, 5 Januari 2023.
AP PHOTO/LEE JIN-MAN

Seorang perempuan yang tiba dari China masuk ke pusat tes Covid-19 di Bandara Internasional Incheon, Korea Selatan, 5 Januari 2023.

SEOUL, SELASA — Kedutaan Besar China di Seoul mengeluarkan pernyataan bahwa mereka untuk sementara waktu menghentikan segala jenis layanan visa bagi warga Korea Selatan. Langkah ini diambil karena China menganggap Pemerintah Korea Selatan diskriminatif terhadap warga China yang datang ke Korsel dan mewajibkan mereka lulus tes Covid-19.

Editor:
FRANSISCA ROMANA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000