logo Kompas.id
InternasionalBerkaca pada Cuaca
Iklan

Berkaca pada Cuaca

Persoalannya, masyarakat paling rentan saat berhadapan dengan dampak cuaca ekstrem adalah masyarakat paling miskin dan terpinggirkan. Apalagi pemerintah negara-negara tak siap berhadapan dengan dampak perubahan iklim.

Oleh
FRANSISCA ROMANA
· 4 menit baca
Foto pada 22 Agustus 2022 menunjukkan mobil-mobil yang terendam banjir di sebuah ruas jalan yang banjir di Dallas, Texas, Amerika Serikat.
AFP PHOTO / DALLAS POLICE DEPARTMENT

Foto pada 22 Agustus 2022 menunjukkan mobil-mobil yang terendam banjir di sebuah ruas jalan yang banjir di Dallas, Texas, Amerika Serikat.

Pada Senin (22/8/2022), area Dallas-Forth Worth di Amerika Serikat tergugah oleh kenyataan ganjil. Hujan sangat deras mengubah jalan raya menjadi laguna. Padahal sehari sebelumnya, kota itu mengalami kekeringan terburuk dalam sejarah, menyebabkan waduk-waduk dengan cepat menyusut.

Keadaan tak jauh berbeda mendera Asia. Foreign Policy dalam laporannya pada 24 Agustus 2022 bertajuk “Extreme Weather is Brutalizing Asia” menyebutkan, banjir, kekeringan, badai tropis, dan gelombang panas menguji ketangguhan wilayah dengan banyak warga rentan.

Editor:
FX LAKSANA AGUNG SAPUTRA
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000