logo Kompas.id
InternasionalTentara Myanmar bagai Monster,...
Iklan

Tentara Myanmar bagai Monster, Siksa Tahanan hingga Tewas

Tahanan-tahanan yang dibebaskan junta militer Myanmar mengaku sering disiksa melewati batas. Di mata para tahanan, mereka bukan manusia, melainkan monster. Fakta ini dipaparkan kantor berita the Associated Press.

Oleh
Luki Aulia
· 8 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/LqOf8donX3roK_O2dbf0UHR_Tfg=/1024x689/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2021%2F03%2Fa6259dcb-136a-4978-907e-871b7b289cc7_jpg.jpg
AP PHOTO

Polisi dan tentara membawa senjata serta ketapel mengejar para pengunjuk rasa antikudeta di Mandalay, Myanmar, Rabu (3/3/2021).

”Ibumu tidak bisa menyelamatkanmu,” kata seorang tentara Myanmar sambil memelintir kulit seorang anak muda dengan tang, lalu menendang dadanya hingga susah bernapas.

Si anak muda itu bersama temannya tiba-tiba ditangkap tentara tanpa alasan saat keduanya sedang naik sepeda hendak pulang ke rumah. Mereka lalu digelandang ke balai kota yang diubah militer menjadi tempat penyiksaan. Mereka diinterogasi dan disiksa tanpa henti selama berjam-jam. ”Tidak berhenti sama sekali. Saya cuma memikirkan ibu saya,” kata anak muda itu.

Editor:
Bonifasius Josie Susilo H
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000