logo Kompas.id
HumanioraRokok yang Mengisap Kehidupan ...
Iklan

Rokok yang Mengisap Kehidupan Orang Mentawai

Rokok tak hanya berbahaya bagi kesehatan individu, tetapi juga mengisap sebagian besar sumber daya ekonomi keluarga masyarakat pedalaman. Mereka yang paling miskin paling merasakan dampaknya.

Oleh
AHMAD ARIF, YOLA SASTRA
· 6 menit baca
Sikerei, ahli pengobatan dan pemimpin ritual suku Mentawai, memberkati anak-anak yang baru lahir, di Dusun Salappa, Desa Muntei, Kecamatan Siberut Selatan, Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat, Selasa (26/9/2023), dengan rokok yang tersungging di mulut.
KOMPAS/AHMAD ARIF

Sikerei, ahli pengobatan dan pemimpin ritual suku Mentawai, memberkati anak-anak yang baru lahir, di Dusun Salappa, Desa Muntei, Kecamatan Siberut Selatan, Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat, Selasa (26/9/2023), dengan rokok yang tersungging di mulut.

Di pedalaman Pulau Siberut, Kepulauan Mentawai, Sumatera Barat, rokok menjadi porsi terbesar pengeluaran warga, mengalahkan dana untuk membeli makanan.

Kalianus Sanambalu (36) tengah berbincang dengan para tetangga di serambi rumah kayunya, di Dusun Bekkeiluk, Desa Muntei, Kecamatan Siberut Selatan, Senin (25/9/2023) pagi itu. Sesekali dia menyeruput kopi manis, bergantian dengan mengisap sebatang rokok.

Editor:
ICHWAN SUSANTO
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000