logo Kompas.id
HumanioraButuh Sistem Pendukung agar...
Iklan

Butuh Sistem Pendukung agar Perempuan Berdaya

Perempuan perlu sistem pendukung yang sehat untuk membantu mereka memenuhi perannya di luar rumah.

Oleh
SEKAR GANDHAWANGI
· 3 menit baca
Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengisi acara Kompasfest 2023: Creation, di Dome Area, Senayan Park, Jakarta, Sabtu (17/6/2023). Harian <i>Kompas</i> kembali menyelenggarakan Kompasfest yang memasuki tahun ketiga pada tahun ini. Dengan bertemakan Creation, festival kreatif ini berlangsung dua hari, yakni 17 dan 18 Juni 2023 di Dome Area, Senayan Park, Jakarta. Festival ini menghadirkan para pembicara inspiratif yang hadir untuk berbagi pengetahuan dan pengalaman mereka.
FAKHRI FADLURROHMAN

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengisi acara Kompasfest 2023: Creation, di Dome Area, Senayan Park, Jakarta, Sabtu (17/6/2023). Harian Kompas kembali menyelenggarakan Kompasfest yang memasuki tahun ketiga pada tahun ini. Dengan bertemakan Creation, festival kreatif ini berlangsung dua hari, yakni 17 dan 18 Juni 2023 di Dome Area, Senayan Park, Jakarta. Festival ini menghadirkan para pembicara inspiratif yang hadir untuk berbagi pengetahuan dan pengalaman mereka.

JAKARTA, KOMPAS — Ruang partisipasi perempuan kian terbuka, tetapi belum semua orang dapat memanfaatkannya karena terhalang restu keluarga, stigma sosial, hingga pekerjaan rumah tangga. Sistem pendukung yang sehat dibutuhkan agar perempuan dapat memaksimalkan perannya di luar rumah.

Sistem pendukung (support system) dapat berupa orangtua, suami, anak, saudara, tempat kerja, hingga lingkungan tempat tinggal. Mereka dimaknai sebagai orang yang mendukung dan membantu perempuan mencapai cita-citanya. Misalnya, suami memberi izin istrinya untuk berorganisasi. Selama istrinya berorganisasi, sang suami membantu mengerjakan pekerjaan rumah tangga dan mengasuh anak.

Editor:
EVY RACHMAWATI
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000