logo Kompas.id
HumanioraPulang dari Malaysia, Dua...
Iklan

Pulang dari Malaysia, Dua Pekerja Migran di Batam Diduga Terjangkit Omicron

Dua pekerja migran yang baru pulang dari Malaysia diduga terjangkit Covid-19 varian Omicron. Kini, dua perempuan itu menjalani isolasi di Rumah Sakit Khusus Infeksi Covid-19 Pulau Galang, Batam, Kepulauan Riau.

Oleh
PANDU WIYOGA
· 3 menit baca
Petugas Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas I Batam mengecek dokumen kesehatan pekerja migran yang baru tiba dari Malaysia di Pelabuhan Internasional Batam Centre, Kota Batam, Kepulauan Riau, 14 Oktober 2020.
PANDU WIYOGA

Petugas Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas I Batam mengecek dokumen kesehatan pekerja migran yang baru tiba dari Malaysia di Pelabuhan Internasional Batam Centre, Kota Batam, Kepulauan Riau, 14 Oktober 2020.

BATAM, KOMPAS — Dua pekerja migran yang baru pulang dari Malaysia diduga terjangkit Covid-19 varian Omicron setelah menjalani tes metode S-gene mutant identification test atau SMIT. Kini, dua perempuan itu menjalani isolasi di Rumah Sakit Khusus Infeksi Covid-19 Pulau Galang, Batam, Kepulauan Riau.

Wakil Ketua Harian Satuan Tugas Penanganan Covid-19 Kepri Tjetjep Yudiana, Rabu (19/1/2022), mengatakan, dua pekerja migran itu diduga terjangkit Omicron berdasarkan hasil tes metode SMIT yang dilakukan Balai Teknik Kesehatan Lingkungan dan Pengendalian Penyakit (BTKLPP) Kelas I Batam. Hasil tes dua perempuan berusia 28 tahun dan 24 tahun itu keluar pada 16 Januari 2022.

Editor:
CORNELIUS HELMY HERLAMBANG
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000