logo Kompas.id
HumanioraIndonesia Kekurangan Guru,...
Iklan

Indonesia Kekurangan Guru, Rekrutmen Calon ASN Jadi Solusi

Saat ini baru tersedia 1,3 juta guru ASN. Adapun kekurangan guru bisa lebih dari 1 juta. Rekrutmen calon ASN tahun ini jadi solusi, terutama karena guru honorer diberi kesempatan menjadi ASN melalui jalur PPPK.

Oleh
PRAYOGI DWI SULISTYO
· 3 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/l92a8Hye5VLjsFqK0_g96ZiCo40=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F02%2Fkompas_tark_20208548_31_0.jpeg
KOMPAS/YUNIADHI AGUNG

Suhendi, guru honorer, mengajar di kelas jauh SD Kuta Karang 3, Kecamatan Cibitung, Kabupaten Pandeglang, Banten, sebelum pandemi Covid-19 melanda Tanah Air.

JAKARTA, KOMPAS — Perekrutan calon aparatur sipil negara tahun ini menjadi kesempatan untuk mengatasi kekurangan guru. Tak hanya itu, perekrutan para guru honorer untuk menjadi pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja yang menjadi bagian dari aparatur sipil negara merupakan upaya untuk meningkatkan kualitas guru.

Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Makarim mengatakan, saat ini Indonesia sedang kekurangan pengajar dalam jumlah yang besar. ”Pemerintah telah menyediakan sekitar 300.000 satuan pendidikan formal. Dengan standar kurikulum saat ini, kita membutuhkan lebih dari 2,2 juta guru,” kata Nadiem, Kamis (1/7/2021).

Editor:
Antonius Ponco Anggoro
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000