logo Kompas.id
Ilmu Pengetahuan & TeknologiAlarm Gempa dari Selat Sunda
Iklan

Alarm Gempa dari Selat Sunda

Gempa bumi di Selat Sunda memicu kerusakan bangunan dan dirasakan hingga Jakarta. Hal ini membuktikan zona tersebut aktif dan menjadi alarm adanya ancaman gempa lebih besar.

Oleh
Ahmad Arif
· 5 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/LhQ_7I3Bf2H1rXk4yfYiKQKqiRM=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2022%2F01%2FCover-Gempa-Banten_1642163791.jpg

JAKARTA, KOMPAS — Gempa bermagnitudo 6,6 di Selat Sunda pada Jumat (14/1/2022), pukul 16.05 WIB, telah menimbulkan kerusakan dan dirasakan cukup kuat hingga wilayah DKI Jakarta. Padahal, potensi kegempaan di kawasan ini bisa mencapai M 8,8 dan bisa diikuti tsunami sehingga perlu dilakukan penguatan mitigasi ke depan.

Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) Dwikorita Karnawati mengatakan, kerusakan bangunan akibat gempa ini terjadi di Kabupaten Pandeglang, Banten. ”Kerusakan bangunan dilaporkan terjadi di Kecamatan Munjul dan Kecamatan Cimanggu, Kabupaten Pandeglang,” ungkap Dwikorita, dalam keterangan pers.

Editor:
Evy Rachmawati
Bagikan
Logo Kompas
Logo iosLogo android
Kantor Redaksi
Menara Kompas Lantai 5, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 5347 710
+6221 5347 720
+6221 5347 730
+6221 530 2200
Kantor Iklan
Menara Kompas Lantai 2, Jalan Palmerah Selatan 21, Jakarta Pusat, DKI Jakarta, Indonesia, 10270.
+6221 8062 6699
Layanan Pelanggan
Kompas Kring
+6221 2567 6000